Posted by : Unknown Jumat, 20 Februari 2015

 Oke para fans mikrotik kali ini saya akan sedikit membahas tentang perangkat SXT.Perangkat ini salah satu perangkat yang menurut saya sangat simple karna di SXT ini kita tidak perlu lagi ada penambahan antena.
Berikut saya jelaskan tentang Perangkat ini:

 Mikrotik  SXT-2nDr2 CPE 2.4Ghz 10dBi Antenna 2X2 MIMO 
SXT-2nDr2 adalah perangkat wireless embedded 2.4GHz yang ekonomis, yang dapat digunakan untuk point to point link, atau sebagai wirelesss client. Menggunakan protokol 802.11b/g/n (2.4GHz) dan teknologi TDMA, dalam kondisi ideal bisa mencapai 200Mbps throughput. Termasuk mounting dan antenna dengan 2 polarisasi 10dbi. Tidak dapat digunakan sebagai access point









Spesifikasi RBSXT-2nDr2
CPUAR9344 600MHz
Current MonitorNo
Main Storage/NAND64MB
RAM64MB
SFP Ports0
LAN Ports1
GigabitNo
Switch ChipNo
MiniPCI0
Integrated WirelessYes
Wireless Standarts802.11 b/g/n
Wireless Tx Power27dBm
Integrated AntennaYes
Antenna Gain10dBi Dual Pol
MiniPCIe0
SIM Card SlotsNo
USB1
Power on USBYes
Memory CardsNo
Power JackNo
802.3af SupportNo
POE Input9-30V
POE OutputNo
Serial PortNo
Voltage MonitorYes
Temperature SensorYes
Dimentions140x140x56mm
Operating SystemRouterOS
Temperature Range-30C .. +70C
RouterOS LicenseLevel3

Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

Popular Post

Diberdayakan oleh Blogger.

- Copyright © SHARING ILMU TEKNOLOGI -Metrominimalist- Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -